Rumus Luas Layang-layang - Pelajaran Matematiks

Pelajaran Matematiks

Gratis Belajar Matematika

test banner

Post Top Ad

Responsive Ads Here

Layang-layang

- Sifat bangun datar yang dimiliki layang-layang adalah:
- Terdiri dari empat buah sisi dan empat buah titik sudut.
- Memiliki dua pasang sisi yang ukurannya sama panjang.
- Terdiri dari dua buah sudut yang besarnya sama.
- Diagonalnya berpotongan secara tegak lurus.
- Salah satu diagonal pada layang-layang akan membagi diagonal yang lain sama panjang.
- Mempunyai satu buah simetri lipat.

Rumus untuk Layang-layang:

Rumus luas layang-layang: ½ x diagonal 1 x diagonal 2

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Bottom Ad

Responsive Ads Here